Fakta dan Opini Boruto Episode 13

Fakta dan Opini Boruto Episode 13 - Hallo sahabat Uniknya Kita, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Fakta dan Opini Boruto Episode 13, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel anime, Artikel Boruto, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Fakta dan Opini Boruto Episode 13
link : Fakta dan Opini Boruto Episode 13

Baca juga


Fakta dan Opini Boruto Episode 13

Fakta dan Opini Boruto : Naruto Next Generations Episode 13 - Episode 13 ini anime Boruto mulai menampakan keseruanya, berbeda dengan episode" sebelumnya yang sebagian besar berisi kehidupan Boruto baik di rumah maupun di Akademi, di Episode 13 ini Boruto sudah terjadi sebuah konflik besar yaitu munculnya monster NUE yang menyerang desa konoha, nah berikut adalah beberapa fakta dan opini atau pendapat saya mengenai Boruto : Naruto Next Generation Episode ke 13 ini.

Fakta dan Opini Boruto Episode 13

#1 Pemilik Cakra Misterius

Sudah dipastikan di Episode ke 13 ini bahwa pemilik cakra misterius yang telah lama meneror desa adalah ketua kelas boruto (Kakehi Sumire). Sai yang melakukan investigasi menemukan bukti kuat bahwa Sumire adalah pelakunya, walaupun Mitsuki telah lebih dahulu mengetahuinya, ini dibuktikan bahwa saat Sumire di rumah sakit Mitsuki diam-diam meletakan ular pelacak pada Sumire.

#2 Identitas Sumire


Fakta dan Opini Boruto Episode 13

Pada Episode ke 13 ini juga diketahui identitas asli Sumire, ia adalah anak dari Shigaraki Tanuki seorang yang selamat dan menghilang dari ne, jadi kini nama Kakehi Sumire sudah tidak ada lagi dan berubah menjadi Shigaraki Sumire.

#3 Kemunculan Kakashi


Fakta dan Opini Boruto Episode 13

Episode ke 13 juga tidak luput dari kehadiran Kakashi Hatake, ia muncul untuk melakukan investigasi mengenai cakra misterius ini, disini kakashi juga menemukan warisan dari Danzo yaitu Gozo Tennou dan kemungkinan Gozo Tennou tersebut tertanam ke dalam tubuh Sumire.

#4 Misi Misterius Mitsuki

Sosok Mitsuki masih misterius disini, terbukti bahwa ia selalu menerima misi yang diberikan seseorang melalui ularnya, dan kemingkinan besar sang pemberi misi pada Mitsuki ini bukanlah Hokage melainkan Orochimaru.

#5 Kekuatan Nue

Nue dalam episode kali ini memang belum melakukan kerusakan yang parah, namun menurut opini saya kekuatan dari Nue ini hampir setara dengan kyubi saat menghancurkan konoha, apalahi Nue diibaratkan sebagai Bom yang hidup yang dimana akan semakin kuat bila semakin banyak menyerap cakra lawan.

#6 Mata Boruto


Fakta dan Opini Boruto Episode 13

Yang paling menarik dari episode ke 13 ini adalah misteri kekuatan mata boruo, disni dapat kita lihat bahwa mata boruto mengeluarkan kilatan petir dan kemudia membuka portal yang membawa Nue ke portal tersebut, dan seketika Naruto mengucapkan "Jikukan Ninjutsu ?" nah kita lihat saja keseruan episode berikutnya. 


Demikianlah Artikel Fakta dan Opini Boruto Episode 13

Sekianlah artikel Fakta dan Opini Boruto Episode 13 kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Fakta dan Opini Boruto Episode 13 dengan alamat link https://unikanehduniaa.blogspot.com/2017/06/fakta-dan-opini-boruto-episode-13.html